Rabu, 26 Januari 2011

Lvond dan Icetea





Lvon Dugonk

Februari adalah bulan pengenalan si pembuat tokoh bocah berambut merah Icetea. Ya siapa lagi kalo bukan si laki - laki brewokan yang kuliahnya sudah memasuki semester akhir ini, Lvond. Selain bermain dengan mural, lvond pun menekuni gambar grafis beraliran pixel. Karya - karyanya sudah cukup menghiasi berbagai ranah media dan jejaring sosial. artist yang memegang moto " Just a shit designer who can make NOTHING to SOMETHING
from ZERO to HERO
" ini  memang agak miris kelakuannya. Hmm penasaran, silahkan saja di check karyanya di Icetea the Crayon Princess.

0 komentar:

Posting Komentar

About Me


Stalker

Gossip


ShoutMix chat widget